Thursday, February 15, 2018

Kemungkinan Susunan Kartu Remi dan Besarnya 52 Faktorial

Halo, Sobat Pembelajar! 

Pernah bermain kartu remi? Hehehe.. Selama tidak dipakai untuk berjudi, bemain kartu remi oke oke saja kok. Pernah kebagian jatah untuk mengacak kartu? Nah, pernah terpikirkan gak untuk mendapatkan susunan kartu yang sama seperti sepak kartu baru? :D


Kemungkinan Susunan Kartu Remi

Image result for kartu remi
Jumlah kartu dalam sebuah dek adalah 52.

Thursday, February 8, 2018

Simple Present Tense

Halo, Sobat Pembelajar!

Simple Present Tense adalah salah satu dari 16 tenses yang ada dalam Bahasa Inggris. Tenses ini adalah salah satu yang paling sering dan paling lazim dipergunakan dalam percakapan sehari-hari.

Image result for now
Kegunaan


Tips Menghadapi Ujian Nasional (UN/UNBK)

Halo, Sobat Pembelajar!

Buat Sobat Pembelajar yang lagi ada di tingkat akhir, baik SMP maupun SMA (Kelas 9 dan kelas 12) pastinya sudah makin deg-degan ya buat menanti Ujian Nasional? :D

Jangan cemas, Sobat Pembelajar! Kali ini, Admin Pembelajar mau bagi-bagi tips dalam menghadapi Ujian Nasional!

Image result for ujian1. Jangan belajar saat Try Out
Sobat Pembelajar pasti bertanya-tanya, kok mau Try Out malah jangan belajar sih, Min? :D